You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Warga Kurang Mampu di Jakpus Diberikan Pelatihan
.
photo doc - Beritajakarta.id

Warga Kurang Mampu di Jakpus Diberikan Pelatihan

Pemkot Administrasi Jakarta Pusat terus berupaya memberdayakan warga kurang mampu melalui beragam pelarihan, khususnya warga yang tinggal di kawasan pemukiman kumuh. Pelatihan yang diberikan antara servis AC, servis handphone, tata boga dan pangkas rambut.

Dengan bekal pelatihan, mereka juga bisa membuka usaha sendiri

Wakil Wali Kota Jakarta Pusat, Arifin mengatakan, setelah memperoleh pelatihan, warga diharapkan bisa mendapatkan pekerjaan atau penghasilan yang lebih layak.

150 Kaum Ibu di Pluit Ikut Pelatihan Keterampilan Tata Rias

"Dengan bekal pelatihan, mereka juga bisa membuka usaha sendiri," kata Arifin, Jumat (16/10).

Arifin menambahkan, pemberian pelatihan merupakan salah satu program Pemkot Administrasi Jakarta Pusat untuk mengatasi permasalahan pemukiman Kumuh, selain perbaikan infrastruktur jalan dan saluran serta perbaikan bangunan fisik lainnya.

"Kalau tidak ada kemampuan mereka untuk berdaya saing, akan tertinggal dari lingkungan," tandas Arifin.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Bank DKI Raih Penghargaan Indonesia Best CSR Award 2024

    access_time08-05-2024 remove_red_eye5317 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Pekan Imunisasi Dunia Digelar di RPTRA Susukan Ceria

    access_time08-05-2024 remove_red_eye4520 personNurito
  3. Juru Parkir Liar di Minimarket Bakal Ditertibkan

    access_time08-05-2024 remove_red_eye3624 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Transjakarta Gelar Festival Health and Beauty di Halte CSW

    access_time09-05-2024 remove_red_eye3615 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. BBPOM DKI Gelar Pelatihan Fasilitator Pasar

    access_time08-05-2024 remove_red_eye3527 personFolmer